Postingan

Menampilkan postingan dengan label Lyrics

Benang Merah Kerumitan dari Seutas Keinginan Sederhana | Analisis Lagu The Emptiness Machine - Linkin Park

Gambar
Manusia hidup dalam lingkaran-lingkaran yang menjadikannya bagian dari sesuatu. Belakangan, yang terjadi dalam lingkaran besarku sebanyak yang terjadi dalam lingkaran kecilku. Beberapa di antaranya menyebabkanku jauh lebih banyak merenung, mendengar lagu, dan membaca buku. Beberapa kali pula aku tergoda menulis hal-hal yang bersifat personal di sini, tapi hal lain menjadikanku urung, bahwa lebih utama menulis hal lain, dan berakhir pada tidak menulis sama sekali. Rupanya itulah yang terjadi jika kaupikirkan terlalu banyak hal (dan tidak segera menumpahkannya pada suatu medium), kau akan berakhir pusing dengan cemarut pilinan ide di otakmu sendiri. Sejalan dengan itu, berapa banyak di antara kita yang sebetulnya menghadapi setumpuk urusan, banyak yang perlu dikerjakan, tetapi hanya berujung rebahan sambil scroll akun guyonan? Ah, sorry . I digress . -----------------------      Omong-omong, akhirnya di sinilah aku, menuliskan telaah lagu teranyar Linkin Park pascahiatu...

Terbang Tinggi dan Jatuh Tenggelam di antara Ledakan Gemintang | Memaknai Lirik Lagu Champagne Supernova - Oasis

Gambar
Jangan karena judulnya mengandung kata “ champagne ” lalu kalian berpikir ini tentang alkoholisme atau adiksi. Sama sekali tidak. Lagu Oasis yang berjudul Champagne Supernova ini, sama seperti kebanyakan lagu yang ditulis Noel Gallagher, isinya seputar proses hidup serta monolog-monolog filosofis seseorang tentang perjalanan hidupnya. Namun, seperti biasanya, Noel Gallagher selalu menuliskannya dalam lirik-lirik yang ambigu dan penuh simbolisme. Lagu-lagu Oasis memang tidak se- psychedelic lagu-lagu Pink Floyd dalam perkara musikal, tetapi liriknya sering kali dipenuhi nuansa psychedelic . Hal itu menjadikan lagu-lagu Oasis sangat menarik untuk ditafsirkan dan dibahas. Salah satu lagu yang ingin kubahas kali ini adalah Champagne Supernova , yang masuk dalam Top 10 lagu Oasis favoritku. Sebelum masuk dalam analisis, seperti pada tulisan-tulisanku yang berisi analisis lagu sebelumnya, aku ingin menekankan kembali bahwa pemaknaan ini tidak bersifat absolut. Aku selalu mencoba shifting...

Blackbird - Lirik Lagu The Beatles

Gambar
Blackbird singing in the dead of night Take these broken wings and learn to fly All your life You were only waiting for this moment to arise Blackbird singing in the dead of night Take these sunken eyes and learn to see All your life You were only waiting for this moment to be free Blackbird fly, blackbird fly Into the light of the dark black night Blackbird fly, blackbird fly Into the light of the dark black night Blackbird singing in the dead of night Take these broken wings and learn to fly All your life You were only waiting for this moment to arise… _____________________________________________ One of the best masterpiece of (the real) Paul McCartney I've ever known. This isn't about love. But art is art, everybody could place and use it in their own circumstances. In fact, Paul McCartney made this song for defending every human being's rights, especially for the black-skinned people all over the England and Ame...

Stairway to Heaven - Lirik Lagu Led Zeppelin

Gambar
There's a lady who's sure all that glitters is gold And she's buying a stairway to heaven When she gets there she knows, if the stores are all closed With a word she can get what she came for Ooh, ooh, and she's buying a stairway to heaven There's a sign on the wall but she wants to be sure Cause you know sometimes words have two meanings In a tree by the brook, there's a songbird who sings Sometimes all of our thoughts are misgiven Ooh, it makes me wonder Ooh, it makes me wonder There's a feeling I get when I look to the west And my spirit is crying for leaving In my thoughts I have seen rings of smoke through the trees And the voices of those who stand looking Ooh, it makes me wonder Ooh, it really makes me wonder And it's whispered that soon, if we all call the tune Then the piper will lead us to reason And a new day will dawn for those who stand long And the forests will echo with laughter...